Kamis, 23 Februari 2017

Masjid

Masjid

Rumah tempat ibadah umat islam/muslim .
Masjid artinya tempat sujud
istilah diatas diperuntukan bagai masjid yang digunakan untuk sholat jum'at,  dan selain digunakan untuk tempat beribadah,  Masjid juga merupakan pusat kehidupan komunitas muslim. Kegiatan-kegiatan perayaan hari besar,  diskusi,  pengajian agama,  ceramah,  dan belajar al qur'an sering dilaksanakan di masjid. Sedangkan dalam sejarah islam,  masjid turut memegang peranan dalam aktivitas sosial ke masyarakatan hingga kemiliteran

Lab Farmakognosi

Laboratorium Farmakognosi

Untuk mendukung kegiatan akademik dan membantu pemahaman siswa siswi mengenai ilmu farmasi,  sekolah farmasi menyediakan beberapa laboratorium sebagai sarana belajar.  Setiap kelompok keilmuan memiliki laboratorium sendiri.

Lab Kimia

Laboratorium Kimia

A. Mendengarkan dan memperhatikan penjelasan asisten tentang alat-alat laboratorium

B.  Menggambarkan berbagai macam alat laboratorium

C.  Mengamati fungsi-fungsi dari alat laboratorium

D. Menanyakan hal-hal yang kurang jelas kepada asisten

E.  Mengumpulkan laporan praktik sementara

Lab Farmasetika

Laboratorium Farmasetika

A. Laboratorium sekolah sebagai tempat timbulnya berbagai masalah sekaligus tempat untuk memecahkan masalah.

B. Sebagai tempat untuk melatih keterampilan serta kebiasaan menemukan suatu masalah dan sikap teliti

C. Sebagai tempat yang dapat mendorong semangat didik untuk memperdalam dari fakta yang diamati

D.  Sebagai tempat untuk melatih peserta didik cermat,  bersikap sabar,  jujur, serta berfikir kritis

E.  Sebagai tempat untuk mengembangkan bakat 

Lab Bahasa

Lab Bahasa

Laboratorium Bahasa

A. Listening.       :  siswa mampu
                                mendengarkan  melalui
                                bantuan perangkat
                                elektronik
B. Conversation :  siswa melakukan
                                berbagai jenis percakapan

C. Attention.       : menyampaikan
                                pengumuman/materi

Minggu, 19 Februari 2017

Lab komputer

Laboratorium Komputer

A. Harus ada pengurus yang benar benar dapat mengelola lab komputer

B.  Tempat atau ruangan yang mendukung

C. Keamanan

D. Perawatan yang maksimal

E. Daya listrik

Ruang Guru

Ruang Guru

Sebagai tempat untuk beristirahat atau tempat untuk menginformasikan atau tempat untuk mengerjakan tugas dan juga menyimpan arsip guru